• Tentang Kami
  • Tim Pijarnews
  • Kerjasama
Rabu, 21 Januari, 2026
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Pijar News
  • Nasional
  • Ajatappareng
  • Pijar Channel
  • Sulselbar
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Opini
  • Teknologi
  • Kesehatan
Pijar News
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Utama Advertorial

Semarak HUT Kota Makassar ke-418, Munafri Berikan Dana Pembinaan kepada 100 Hafiz dan 418 Anak Panti Asuhan

Dian Muhtadiah Hamna Editor: Dian Muhtadiah Hamna
17:50, 10 November 2025
di Advertorial, Pemkot Makassar
Waktu Baca: 2 menit
Semarak HUT Kota Makassar ke-418, Munafri Berikan Dana Pembinaan kepada 100 Hafiz dan 418 Anak Panti Asuhan

MAKASSAR, PIJARNEWS.COM–Pemerintah Kota Makassar melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra), menggelar kegiatan Yaumul Himmah yang diisi dengan salat Magrib berjamaah dan doa bersama hafidz dan anak panti asuhan di Kota Makassar.

Kegiatan amaliah ini merupakan rangkaian semarak Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Makassar ke-418. Di gelar oleh Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setda Kota Makassardi Lapangan Karebosi, Ahad (9/11/2025).
Pada kesempatan yang sama, Wali kota Makassar, Munafri Arifuddin juga memberikan apresiasi secara langsung kepada 100 hafiz berupa dana pembinaan. Serta memberi bantuan kepada 418 anak panti asuhan yang berasal dari 40 panti asuhan di seluruh wilayah Kota Makassar.

Event menambah list aksi kepedulian kepedulian dan apresiasi Pemkot terhadap masyarakatnya dalam merayakan HUT Kota. Kali ini, kepada para penghafal Al-Qur’an dan anak-anak panti asuhan yang terus berjuang memperbaiki bacaan dan hafalan mereka.

Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, dalam sambutannya menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Pemkot dalam membangun generasi yang tidak hanya cerdas secara intelektual, tetapi juga kuat dalam iman dan akhlak.

“Al-Qur’an adalah sumber ilmu dan cahaya yang menerangi setiap langkah kita. Membaca, memahami, dan menghafalkannya adalah amalan yang mulia, dan kami ingin para santri dan anak-anak panti terus istiqamah dalam perjuangan ini,” ujar Munafri.

Baca Juga

Wali Kota Makassar Buka Bimtek Koperasi Merah Putih, Tegaskan Integritas dan Penguatan Tata Kelola

Empat Dekade Berlalu, Munafri Kembali Menjejak SD Cek Fasilitas Tempat Ia Bersekolah

Ia menambahkan, kegiatan Yaumul Himmah ini bukan sekadar seremoni keagamaan, tetapi sebuah gerakan moral untuk memperkuat nilai spiritual di tengah masyarakat.
“Kami berharap dari acara ini lahir generasi yang tidak hanya hafal Al-Qur’an, tapi juga berakhlak mulia, siap menjadi pemimpin masa depan bagi bangsa dan agama,” tambahnya.

Melalui kegiatan ini, Munafri menegaskan perhatian terhadap pendidikan agama dan pembinaan akhlak menjadi bagian tak terpisahkan dari pembangunan sumber daya manusia yang berkelanjutan.
“Kami ingin anak-anak Makassar tumbuh menjadi generasi cerdas, beriman, dan berakhlak. Itulah makna sejati dari peringatan HUT Kota Makassar tahun ini: Merajut Harmoni, Membangun Kebersamaan,” tutup Munafri.

Kabag Kesra Setda Kota Makassar, Mohammad Syarif, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan hasil sinergi antara Pemkot Makassar dan Dinas Sosial, serta tindak lanjut dari program perbaikan bacaan Al-Qur’an yang telah berjalan sejak awal 2025.

“Ini bentuk apresiasi kepada anak-anak hafiz dan hafizah, sekaligus dorongan agar mereka terus istiqamah sebagaimana arahan Bapak Wali Kota. Kami juga ingin menunjukkan bahwa anak-anak panti asuhan bisa menjadi penghafal Al-Qur’an yang berprestasi,” jelasnya.

Ia menambahkan, seleksi 100 hafiz dilakukan secara khusus, dengan syarat peserta mampu setoran hafalan dalam satu kali duduk. (adv)

Terkait: Munafri ArifuddinPemkot Makassar

BERITA TERKAIT

Wali Kota Makassar Buka Bimtek Koperasi Merah Putih, Tegaskan Integritas dan Penguatan Tata Kelola

Wali Kota Makassar Buka Bimtek Koperasi Merah Putih, Tegaskan Integritas dan Penguatan Tata Kelola

18 November 2025
Empat Dekade Berlalu, Munafri Kembali Menjejak SD Cek Fasilitas Tempat Ia Bersekolah

Empat Dekade Berlalu, Munafri Kembali Menjejak SD Cek Fasilitas Tempat Ia Bersekolah

18 November 2025
Dies Natalis ke-43 FKM Unhas, Wali Kota Munafri Dorong Sinergi Percepatan Zero Stunting

Dies Natalis ke-43 FKM Unhas, Wali Kota Munafri Dorong Sinergi Percepatan Zero Stunting

15 November 2025
TP PKK Kota Makassar Lakukan Studi Tiru ke Jakarta Pusat: Perkuat Sinergi, Inovasi, dan Pembelajaran Program Pemberdayaan Keluarga

TP PKK Kota Makassar Lakukan Studi Tiru ke Jakarta Pusat: Perkuat Sinergi, Inovasi, dan Pembelajaran Program Pemberdayaan Keluarga

13 November 2025
Sekda Makassar Buka Sosialisasi GAKI: Penguatan Peran Ayah untuk Keluarga Tangguh

Sekda Makassar Buka Sosialisasi GAKI: Penguatan Peran Ayah untuk Keluarga Tangguh

10 November 2025
Bilqis Kembali Pulang, Pemkot Makassar Beri Penghargaan ke Tim Jatanras Polrestabes

Bilqis Kembali Pulang, Pemkot Makassar Beri Penghargaan ke Tim Jatanras Polrestabes

10 November 2025
Selanjutnya
Melalui Pandu Literasi Digital, Komdigi Ajak Masyarakat Waspadai Kekerasan Seksual Berbasis Elektronik

Melalui Pandu Literasi Digital, Komdigi Ajak Masyarakat Waspadai Kekerasan Seksual Berbasis Elektronik

Berita Terbaru

Bupati Sidrap Hadiri Raker Bersama Kepala Daerah se Indonesia di Batam

Bupati Sidrap Hadiri Raker Bersama Kepala Daerah se Indonesia di Batam

20 Januari 2026
Bongkar Sindikat Love Scamming di Tangerang, Imigrasi Amankan 27 WNA

Bongkar Sindikat Love Scamming di Tangerang, Imigrasi Amankan 27 WNA

19 Januari 2026
Musrenbang RKPD 2027, Pemkot Parepare Bakal Fokus Kesejahteraan Rakyat

Musrenbang RKPD 2027, Pemkot Parepare Bakal Fokus Kesejahteraan Rakyat

19 Januari 2026
PD IPIM Dilantik, Wali Kota Ungkap Ingin Jadi Pejabat di Parepare Harus Bisa Mengaji

PD IPIM Dilantik, Wali Kota Ungkap Ingin Jadi Pejabat di Parepare Harus Bisa Mengaji

17 Januari 2026
Bupati Sidrap Lepas Pengiriman Puluhan Ton Telur ke Kalimantan, Sultra, dan Makassar

Bupati Sidrap Lepas Pengiriman Puluhan Ton Telur ke Kalimantan, Sultra, dan Makassar

17 Januari 2026
Bupati Irwan Lantik 23 Pejabat, Dorong Kinerja Cepat dan Kolaboratif

Bupati Irwan Lantik 23 Pejabat, Dorong Kinerja Cepat dan Kolaboratif

16 Januari 2026
Kalimantan Timur, Antara Bencana Hidrometeorologi dan Ekologis

Kalimantan Timur, Antara Bencana Hidrometeorologi dan Ekologis

16 Januari 2026
Wali Kota Parepare Dorong Penguatan Karakter Generasi Muda lewat Pramuka

Wali Kota Parepare Dorong Penguatan Karakter Generasi Muda lewat Pramuka

14 Januari 2026
Dari Langit ke Bumi: Pesan Ekoteologi Dalam Peristiwa Isra Mi‘Raj

Dari Langit ke Bumi: Pesan Ekoteologi Dalam Peristiwa Isra Mi‘Raj

13 Januari 2026
Wakili Kaum Muda, Dr Islamul Haq Daftar Calon Rektor IAIN Parepare

Wakili Kaum Muda, Dr Islamul Haq Daftar Calon Rektor IAIN Parepare

13 Januari 2026

Artikel Lainnya

Media Online Pijar News ini Telah Terverifikasi secara Administratif dan Faktual Oleh Dewan Pers

  • Tentang
  • Redaksi
  • Advertise
  • Kebijakan Privacy
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman Pemberitaan
  • Perlindungan Wartawan

©2016 - 2025. Hak Cipta oleh PT. Pijar Media Global.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nasional
  • Ajatappareng
  • Pijar Channel
  • Sulselbar
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Pendidikan
  • Opini
  • Teknologi
  • Kesehatan

©2016 - 2025. Hak Cipta oleh PT. Pijar Media Global.